
Berawal dari coba-coba Hero Premium di Lost Saga Fantasy, karena bisa dibeli
dengan peso. Namun salah satunya yang berbeda dari yang saya coba ini hero
Bubble Fighter Premium. hmm apa saja yang berbeda?
Ini saya bandingkan dengan Lost Saga Ignited dengan Fantasy. Menurut saya Lost Saga Ignited itu paling normal dengan update Lost Saga Officialnya. dan saya membandingkan sesuai Training di HQ
Ini saya bandingkan dengan Lost Saga Ignited dengan Fantasy. Menurut saya Lost Saga Ignited itu paling normal dengan update Lost Saga Officialnya. dan saya membandingkan sesuai Training di HQ
I = Ignited, F = Fantasy
1.Gauge
- I: 10 Gauge
- F: 20 Gauge
2.Basic Attack
- I : 3x Serangan, setiap serangan membutuhkan 1 Gauge
- F: 3x Serangan, setiap serangan membutuhkan 1 Gauge
3. Hold D
- I : Menembak 1 arah namun bisa dengan berjalan, 1 tembakan = 1 gauge.
- F: Menembak 1 arah namun bisa dengan berjalan, 1 tembakan = 1 gauge.
4. Roll
Dash setelah melakukan serangan, untuk berguling.
- I : Basic Attack, Dash Attack, Jump Attack.
- F: Hanya bisa dilakukan saat Jump Attack
5. Jump Attack
- I : 3 serangan, setiap serangan membutuhkan 1 Gauge.
- F: 3 serangan, setiap serangan membutuhkan 1 Gauge.
6. Water Granade (Jump Defense)
- I : Melempar 1 Granade air yang membuat musuh knockback
- F: Diganti Jump Hold D
7. Dash Attack
- I : 3x Serangan seperti Basic Attack namun tidak memerlukan Gauge.
- F: 2x Serangan seperti Hawk eyes,
8. Bubble Trap
Saat musuh terkena beberapa gelembung, musuh akan terperangkap
- I: 7x tembakan gelembung, Musuh akan diposisi terkena bubble.
- F: 8x tembakan gelembung, Musuh akan Knockback perlahan lahan terkena bubble.
9. Bubble Burst
Menekan Hold D didekat musuh yang terkena Bubble Trap,lalu akan
Menendangnya.
Di Lost Saga Ignited bisa melakukannya, sedangkan di Lost Saga Fantasy
tidak bisa melakukannya
Sekian Semoga informasi ini menambah wawasan kalian tentang Lost
Saga, hehe.
Terimakasih atas supportnya yang telah membaca sampai kalimat ini.
0 Response to "Benar Benar Beda Bubble Fighter Lost Saga Fantasy Dengan Lainnya."
Posting Komentar