Hallo Semua
Kalian pasti sudah mengetahuinya sih, bahwa di Lost Saga ada fitur Fishing Spot / spot memancing, yang dimana sekarang memancing tidak perlu dipinggir jurang. Item ini bisa membuat kalian memancing pada tengah map dan bebas dimanapun kalian tempatkan.
Bisa kalian lihat diatas bahwa ada Kolam renang, Bebek, Lava (Saya juga kurang tahu namanya) Seperti tungku tungku pada map Steel Factory), dan Toilet.
Bedanya kalian memancing di Spot kalian bisa mendapatkan Costume / Style lohh tetapi sesuaikan dengan kebutuhan kalian yaa~ Apa kalian ingin Costume Armor / Helmet / Accessories atau malah ingin Style untuk memperindah tampilan hero kalian, berikut ini keterangan masing masing Spot.
Hal ini berlaku di Lost Saga Official yaa, mungkin di Lost Saga Private lainnya juga sama selama tidak diubah oleh Ownernya. Ngomong-ngomong di Lost Saga Aslantia kalian bisa mendapatkan Costume / Style lebih mudah dikarenakan Owner Lost Saga Aslantia sudah mengatur Ratenya Per 6 November 2023 kemarin
Apa kalian tidak percayaa? Berikut ini dokumentasi akun saya mendapatkan Style dan Costume Gratis dengan memancing~~
0 Response to "Dapatkan Costume / Style Secara Gratis Hanya Memancing | Fishing Spot Lost Saga"
Posting Komentar